Powered By Blogger

Kamis, 06 Oktober 2011

CINTA PERTAMA

Sekian lama kumenanti sosok seorang pujangga yang kucintai...
Berbekal kesabaran seiring dengan waktu....
Tak pernah menyerah tuk mendapatkannya...
Terus memikirkannya kelak tak menghilang dari ingatanku..
Setiap hari aku memperhatikannya, membuatku terasa berada disurga..

Perlahan waktu terus berjalan...
Membuat pilihan tuk melamarnya..(16 September 2011)
Ku meunggu jawabnya dalam sehari...
Aku merasakan ketegangan dihari itu, namun harapan tergantung ditangannya..
Hanya bisa menerima kepasrahan dan ketulusan.

Hari esok hanya menanti keputusannya,,,
Berdetak jantung kencang menambah rasa yang senang..
Karna aku yakin dia memang memiliki rasa terhadapku..
Terlihat dari lirik matanya nan indah,,dan senyumannya nan mempesona..
Tertanam rasa semangat tuk menjadikannya sebagai kekasih pertamaku..

Sang surya telah terbit,,
Menandakan keputusan yang harus dikatakan olehnya..
Tepat setelah bel pulang sekolah,,aku sempat menenangkan diri sejenak..
Bergegas membeli air di warung depan sekolah..
Tak terduga orang-orang beramaian di depan kelasnya...

Melihat dirinya penuh senyuman dan  tanpa nelangsa..
Kuturun menyusuri tangga..dengan perlahan sambil menatapnya..
Disaat itu aku memang malu. Tapi apa boleh buat?? Kugunakan prinsipku yaitu,
"Tidak lelaki namanya jika tidak jantan"..
Sampailah aku dihadapannya..
Ku tak hiraukan teman-teman yang memperhatikan..
Mengajak kedalam tuk mengungkapkan keputusannya..

Setelah sekian menit,,kutunggu..
Tak kuduga iya menyatakan kata "IYA" kepadaku...
Tergerak memeluknya erat dalam jemariku...
Kuucapkan terima kasih kepadanya, 
Membuatku ku bisa menebak perasaannya dikala lama ku t'lah menyukainya..
Benar benar sungguh membuatku senang seumur hidupku...
Namun tak lama Sang Surya terbenam..
Harapan jadi tak terduga...
Dia menolak harapanku...
Tak bisa kupikirkan apa yang t'lah terjadi padanya..
Sampai saat ini ku masih tidak tahu,,kenapa dia berpaling dariku..
Apakah ada sesuatu yang salah?? atau mungkin aku masih memiliki kekurangan??
Entahlahh...
Tapi aku kan tetap mempertahankan cintaku..slama-lamanya.. 

TENTANG KITA


Hari-hari nan berdebu...  
Besama dirimu yakin kuhadapi
Sambil merajut berdua...
Anyaman benang angan
Yang kau tawarkan...

Sekian lama tuk mengerti 
Dirimu jadi misteri yang kian terselami..
Sekian jauh menilai..
Kadar cinta tergali 
Milikmu sejati...

Sejuta asa yang sempat.
Kutitipkan didalam sinar matamu..
Pribadi nan sederhana..
Menjajikan keteduhan...
Kasih nan murni..

Ternyata t'lah menjadi  
Kebahagiaan hati 
Yang tiada terperi...
Mari genggam jemari 
Memadu dua hati..
Saling memiliki...

Kembali..kembalilah kini..
Segala asa berseri..
Benahi..benahilah kini..
Kepekaan nurani..
Kembali..kembalilah kini..
Segala asa berseri..
Berjanji..berjanjilah kini..

Tetap setia sampai slama-lamanya..